Printed Book
Sabtu Bersama Bapak
Buku ini menceritakan dua kakak beradik, Satya dan Cakra (atau dipanggil Saka) yang harus ditinggalkan oleh Bapak mereka karena sakit kanker yang dideritanya, ketika mereka masih membutuhkan sosok Bapak sebagai tempat bertanya. Namun ternyata, Bapak mereka, pak Gunawan, memiliki cara tersendiri agar tetap berada di tengah-tengah keluarganya, memberikan begitu banyak pesan, nasihat, yang setiap hari sabtu siang mereka tonton via video yang sudah disiapkan oleh Bapaknya jauh-jauh hari.
| s1502071 | Available |
No other version available